Gubernur Rohidin Paparkan Pelibatan Perempuan Dalam Menjaga Hutan Guna Ketahanan Lokal

- Publisher

Senin, 20 November 2023 - 08:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BENGKULU, REALITAPOST.COM — Gubernur Rohidin Mersyah menjadi narasumber dalam Talkshow Konferensi dan Kongres Perempuan Penjaga Hutan yang digelar di Hotel Santika Premiere Gubeng Surabaya, belum lama ini. Pada pemaparannya, Gubernur Rohidin menyatakan saat ini di Provinsi Bengkulu sudah ada 550 Kelompok Perempuan Pengelola Hutan yang tergabung dari 3 kabupaten yaitu Kepahiang, Rejang Lebong dan Bengkulu Tengah.

Sebanyak 550 Kelompok Perempuan Pengelola Hutan tersebut berdedikasi melaksanakan kegiatan pembibitan serta pelestarian hutan untuk generasi di masa datang. Selain itu, kelompok pengelola hutan juga terlibat dalam membangun desa Kopi Tangguh Iklim di Kabupaten Kepahiang tepatnya desa Batu Ampar pada Januari 2020 lalu. Untuk diketahui bahwa Provinsi Bengkulu memiliki garis pantai tak kurang dari 525 kilo meter. Dari total wilayahnya, 44% merupakan hutan lindung.

Di tepi Barat, Bengkulu dihadapkan dengan Samudera Hindia dan sebelah timurnya dipagari Bukit Barisan. Karenanya, Gubernur Rohidin Mersyah menyatakan, bahwa hutan Provinsi Bengkulu harus dijaga dan dikelola dengan baik sehingga memperkuat kesetaraan dalam menjaga dan merawat hutan untuk ketahanan pangan lokal.

“Kontribusi perempuan dan generasi muda dalam mengelolah dan mengawasi hutan itu sangat dibutuhkan. Apa lagi di Bengkulu saat ini kontribusi kelompok perempuan pengelola hutan sangat berdampak pada dalam merawat hutan untuk ketahanan lokal. Ini dilakukan supaya nanti hutan (Bengkulu) dapat berkesimbungan dengan masyarakat apabila dilakukan dengan perawatan yang baik,” kata Gubernur Rohidin.(ADV)

Berita Terkait

Gubernur Rohidin Jalin Kesepakatan dengan PT. Rumah Indonesia Kita
60 Peserta UINFAS Bengkulu Jalani Bimtek Kearsipan
UINFAS Bengkulu Gelar Pameran Permainan Tradisional
Peduli Seni Budaya Serawai, Usin Abdisyah Sembiring Berikan Apresiasi Kepada Jonaidi, SP
Peduli Seni Budaya Serawai, Sefty Yuslinah Berikan Apresiasi Kepada Jonaidi, SP
Peduli Seni Budaya Serawai, Marlesi Berikan Apresiasi Kepada Jonaidi, SP
Peduli Seni Budaya Serawai, Edwar Samsi Berikan Apresiasi Kepada Jonaidi, SP
Peduli Seni Budaya Serawai, Moch Gustiadi Berikan Apresiasi Kepada Jonaidi, SP

Berita Terkait

Sabtu, 9 Desember 2023 - 13:19 WIB

TKD Prabowo-Gibran Bengkulu Serahkan SK Pengurus TKD Kabupaten/Kota

Jumat, 1 Desember 2023 - 19:15 WIB

Komitmen Emak-Emak Lebong Menangkan Destita

Senin, 27 November 2023 - 10:45 WIB

Jaya Diprediksi Aklamasi Muscab HIPMI Kota Bengkulu

Sabtu, 25 November 2023 - 17:19 WIB

Rapatkan Barisan AMIN, Sujono Kumpulkan Pimpinan Parpol TPD Dan Relawan AMIN

Sabtu, 25 November 2023 - 05:24 WIB

Reses Sujono, Warga Taba Padang Usulkan Asuransi Hewan Dan Bank Ternak

Jumat, 24 November 2023 - 07:49 WIB

Rio Capella Dan Rahimandani Beberakan Gagasannya Dalam Diskusi Publik Unihaz Bengkulu

Rabu, 22 November 2023 - 16:32 WIB

Lapangan Pekerjaan dan Parkir Liar Disampaikan Dalam Reses Dempo Xler

Rabu, 22 November 2023 - 04:07 WIB

Terinspirasi Dari Dewi Coryati, Harialyyanto Pengusaha Muda Maju Pileg 2024

Berita Terbaru

Ketua Panitia Natal, Heryason Munthe yang didamping sekretaris Sudin Pasaribu dan bendahara Hendrik Simamora memimpin rapat.(Foto:Hanson/Realitapost.com)

Terkini

Pemantapan Perayaan Natal Komunitas Wartawan Kristen Sumut

Sabtu, 9 Des 2023 - 05:39 WIB