Bengkulu, Realitapost.com — Sekolah Properti yang akan dilaksanakan oleh Mimpunan Pengembang Permukiman dan Perumahan Rakyat (HIMPERRA) yang dimaksudkan untuk memberikan Pelatihan dan peningkatan Kompetensi bagi Calon Pengembang atau Pengembang Pemula dan pihak terkait yang ada di Industri Properti.
Kerua HIMPERRA Provinsi Bengkulu Edwar Setiawan, melalui Ketua Panitia, H. Dr Pakri Fahmi, menjelaskan Profesi sebagai Pengembang Properti, Adalah salah satu Profesi yang sangat menjanjikan, hal ini. terbukti dari hampir seluruh Konglomerat yang ada di dunia ini, salah satu bisnisnya adalah di bidang Properti.
Kurangnya Pengetahuan dan pengalaman bagi para Pengembang pada proses pengolahan lahan, proses pengurusan perizinan, lambatnya penjualan ‘ Properti , serta Manajerial Pengelolaan Bisnis juga merupakan masalah yang tidak sedikit dihadapi’ oleh Para Pengembang.
Sekolah Properti ini, merupakan jawaban dari berbagai kendala dan tantangan yang dihadapi. Sekolah Properti inl, akan memberikan bekal dan pengetahuan secara kongkrit bagi setiap calon Pengembang dan Para Pengembang secara Teori dan Praktek, serta pembahasan berbagai kasus yang ada.
1. Pertanahan
Materi Pertanahan ini akan ‘ Membahas terkait : Masalah-masalah Pembelian Lahan untuk Lokasi Properti | yang akan di Bangun. Sistem. Stau skenario Pembayaran yang di sepakati dalam pembelian lahan. Mencari dan | menentukan Lahan atau tanah yang tidak bersengketa dan | boleh di bangun properti serta Batas luas lahan minimal untuk , suatu perumahan atau | Properti. Dan masalah-masalah | lainnya.
2. Perizinan.
Materi yang akan diberikan dalam Perizinan Adalah terkait : n perizinan yang harus di miliki t untuk membuka suatu Lokasi n dalam membangun perumahan/Properti.
Langkah langkah apa saja yang harus dilakukan dalam Proses , pengurusan Perizinan, Berkas. 1 berkas ape saja yang harus | dipersiapkan untuk mengurus (setiap perizinan serta). Bagaimana agar mengurus | Perizinan itu lebih efisien dan mudah.
3. Permodalan
Materi yang akan diberikan . | dalam Permodalan ini Adalah | terkait: seberapa besar Modal yang sama dimiliki oleh seorang Pengembang dalam Bisnis Properti ini dan Bagaimana Cara mencari Modal agar Bisnis Properti bisa ” berjalan dengan baik dan lancar serta Darimana sumberua sumber Modal yang bisa diperoleh.
4. Pemasaran
Materi yang akan diberikan dalam bidang Pemasaran Ini Adalah terkait Bagaimana cara Memasarkan Properti yang akan dibangun, Yang sedang di Bangun dan Yang sudah dibangun dan Triktrik Pemasaran yang lebih efektif dan efisiea biayanya lebih rendah. Serta Bagaimana mencari 397 Pemasaran yang terpercaya beritegritas, serta bertanggungjawab.
Manajemen Pengelolaan Bisnis
Materi yang akan diberikan dalam bida Manajemen Pengelolaan Bisnis Ini Adalah terkait! Mengelola Manajemen Keuangan. Mengatur Aliran Keuangan Perusahaan dan Memilih Per Pengelola Keuangan yang jujur dan Berintegritas
JADWAL KEGIATAN
Penyelenggaraan Sekolah Properti akan dilaksanakan selama 3 Hari pada Bulan Januari 2026
BIAYA PENDIDIKAN
Biaya Sekolah Properti DPD HIMPERRA Bengkulu Sebesar Rp. 3.500.000 ( Tiga Juta Lima Ratus Ribu Rupiah ) / Per – Orang
FASILITAS PESERTA
1. Sertifikat Resmi dari DPD HIMPERRA Bengkulu
2. Modul & Materi Lengkap
3. Akses ke Komunitas dan Jaringan Developer HIMPERRA.
4. Konsultasi Proyek Nyata (Legal, Keuangan dan Pemasaran)
5. Kesempatan magang di Proyek Perumahan Anggota HIMPERRA
6. Cofee Break & Lauch Selama kegiatan
7 Merchandise Eksklusif Sekolah Properti.
